disini kita akan belajar bersama-sama cara menambahkan video youtube ke HTML kita.
pertama-tama kalian buka youtube terlebih dahulu, lalu cari video yang kita inginkan misalnya saya akan memilih video TAYO. lalu klik “bagikan”

setelah kalian meng-klik di bagian “bagikan” maka akan muncul beberapa opsi pilihan maka kalian bisa memilih pada menu “sematkan“.

apabila kalian sudah pilih maka akan muncul script seperti di bawah. maka kalian copy-paste seluruh script tersebut.

terus kalian bisa menulis kembali script html punya saya. maka tempatkan script tersebut seperti di bawah ini.

setelah itu kalian save .

maka hasil akan menjadi seperti gambat diatas..